Kamis, 30 Mei 2013

Manajemen Keuangan Keluarga Muslim

Manajemen keuangan keluarga bagi keluarga muslim sangat penting dalam membantu mewujudkan rumah tangga yang harmonis dan mampu menjadi pendukung bagi aktivitas keislaman dan keseharian rumah tangga yang islami. Banyak kita temukan masalah ekonomi atau keuangan keluarga yang menjadi penyebab ketidakharmonisan dalam rumah tangga dan akhirnya mengganggu aktivitas seorang muslim dalam melaksanakan tugasnya, baik sebagai seorang istri, suami,

Senin, 27 Mei 2013

Stup Makroni Resep Keluarga Turun-Temurun

Hari ini (30 Mei 13), tetangga ku uji coba stup makaroni ku. Senyum puas menyungging di bibir ku, yup karena anaknya ketagihan stup makaroni ku hehehehe.. Stup makroni ku jadwalkan sebulan sekali sudah menjadi salah satu menu wajib dirumah ku, dan setiap memasaknya paling tidak sedikit ku bagikan pada tetangga. Sayangi keluarga terdekat anda 'Tetangga'.

Betul, menu masakan ini merupakan favorit keluarga. Di dalam sejarah keluarga besar di Solo asal menu masakan ini merupakan peninggalan Belanda. Dengan kata lain suatu warisan yang ditinggalkan oleh eyang-eyang buyut dan sampai saat ini masih selalu eksis

Minggu, 26 Mei 2013

Hal Paling Dekat dengan Kita

Hal yang paling dekat dengan kita adalah kematian, benar. Entah itu keluarga, teman, sahabat, tetangga atau diri kita sendiri pasti akan mengalami mati. Namun, hal apa saja yang seharusnya kita lakukan dalam menghadapi musibah kematian yang terjadi di sekitar kita. Semoga ulasan ini bermanfaat.
Adapun larangan bagi kaum wanita dan juga kaum pria ketika terjadi musibah kematian di antara mereka ialah:
  1. Meratapi mayit (niyahah). Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Perempuan yang meratap

Jumat, 24 Mei 2013

Faedah Mendidik Anak Perempuan



Pada masyarakat jahiliyah Arab atau zaman penjajahan era Kartini, anak perempuan dianggap makhluk kelas dua. Mereka bukanlah prioritas. Hak-haknya kerap terabaikan. Jika bukan karena Islam, niscaya harkat dan derajat perempuan akan terpuruk selamanya.

Di era kapitalis-sekuler saat ini, perempuan pun semakin dihinakan. Sosoknya kerap menjadi sumber fitnah karena begitu sulitnya kehidupan. Kemiskinan materi dan

Senin, 13 Mei 2013

Adab Jika Bertetangga Dengan Non-Muslim (Bagi Yang Muslim)

Dalam firman Allah Ta’ala pada surat An Nisa ayat 36, tentang anjuran berbuat baik pada tetangga, disebutkan dua jenis tetangga. Yaitu al jaar dzul qurbaa (tetangga dekat) dan al jaar al junub (tetangga jauh). Ibnu Katsir menjelaskan tafsir dua jenis tetangga ini: “Ali bin Abi Thalhah meriwayatkan dari Ibnu Abbas bahwa al jaar dzul qurbaa adalah tetangga yang masih ada hubungan kekerabatan dan al jaar al junub adalah tetangga yang tidak memiliki hubungan kekerabatan”. 

Minggu, 12 Mei 2013

Bagaimana Memilih Makanan Yang Sehat untuk Keluarga Anda


Dr. Musthafa Abdurraziq Naufal, Ketua Jurusan Gizi Makanan di Universitas Al-Azhar mengemukakan 3 saran dan tips yang bisa membantu anda dalam memilih makanan yang sehat secara tepat.
Pertama, pilih makanan yang rendah lemak. Kadar lemak yang dibutuhkan seseorang dalam sehari bergantung pada kadar energi yang dibutuhkannya. Kadar higienis lemak pada makanan yang memberikan 1.600 kalori adalah sekitar 55 gram saja. Sedangkan makanan yang memberikan 2.000 kalori kadar lemaknya tidak boleh melebihi 65 gram.
Ada juga istilah kolesterol, yaitu bahan yang mirip dengan lemakdan terkandung dalam semua jenis makanan hewani seperti daging, ayam, ikan dan susu beserta produk-produknya, begitu juga dalam kuning telor. Sementara itu, makanan nabati tidak mengandung kolesterol sama sekali. Sebagian lembaga kesehatan merekomendasikan agar kadar kolesterol dalam makanan yang dikonsumsi seseorang dalam sehari jangan sampai melebihi batas 300miligram,, bahkan dianjurkan untuk dibawahnya.

Kamis, 09 Mei 2013

Tips Agar Anak Nafsu Makan


Setiap anak tumbuh dan berkembang. Tahap pertumbuhan dan perkembangan mereka spesifik dan berbeda. Dr Sri Sudaryati Nasar, Sp A(K) dari RSCM, menyebutkan, salah satu faktor yang berpengaruh terhadap tumbuh-kembang anak adalah nutrisi. Penting karena merupakan energi untuk hidup sehari-hari, menjaga seluruh fungsi tubuh, bahkan pada medis bisa berfungsi untuk penyembuhan dan pencegahan.

Rabu, 08 Mei 2013

Selalu Hemat dan Sederhana


Allah mengajarkan kepada kita untuk hidup hemat dan sederhana. Hemat dan sederhana digambarkan oleh Allah adalah suatu perbuatan yang berada di tengah-tengah antara boros dan kikir. Hidup hemat dan sederhana ini ditegaskan oleh Allah dalam Al Qur'an.


"Dan orang-orang yang apabila membelanjakan (harta), mereka tidak berlebihan, dan tidak (pula) kikir, dan adalah (pembelanjaan itu) di tengah-tengah antara yang demikian." (Al- Furqon:67)

Sumber:
http://www.facebook.com/pages/Berkatalah-Baik-Benar-atau-Diam/508081542571739

Selasa, 07 Mei 2013

Tips Agar Suami Makin Cinta


Wahai, Para Isteri, belajarlah internet. Buatlah akun facebook. Add-lah suamimu. Add-lah semua teman suamimu. Buatlah akun di twitter dan follow-lah twitter suamimu. Milikilah password email suamimu. Jangan lupa sering2lah mengecek SMS di mobile phone-nya. Terakhir, pindahkan semua duit di rekeningnya ke rekeningmu.

Woow segitunyakah? Sepertinya agak berlebihan yah?! Yang ada suami malah stres. Jangan kuatir. Ada solusi jitu. Nggak ribet dan insya Allah manjur. Agar suami tak pindah ke lain hati, praktikkan tips-tips di bawah ini:

Senin, 06 Mei 2013

Sunnah-Sunnah Fitrah

Sunnah-sunnah fitrah sering disinggung oleh Rasulullah saw. Lebih dari sekali, diantaranya hadits riwayat Al-Bukhari dari Abu Hurairahr.n, ma., tuturnya, “Rasulullah saw. Bersabda,’ ada 5 hal yang termasuk fitrah (setiap manusia): khitan, memangkas bulu kemaluan, mencabut bulu ketiak, memotong kuku, dan mencukur kumis.’ ”
Hadits senada diriwayatkan oleh Muslim dari Aisyah r.a., tuturnya “ Rasulullah saw. Bersabda ,’ada sepuluh hal yang termasuk fitrah: mencukur kumis, memanjangkan jenggot, bersiwak, menghirup air (ke dalam rongga hidung), memotong kuku, membasuh sela-sela jari, mencabut bulu ketiak, memangkas bulu kemaluan, dan membersihkan diri dengan air (setelah buang air) berarti istinja.
Enam Sunnah Fitrah :